WHAT'S NEW?
Loading...

Pengaturan tampilan layar Autocad




Pengaturan tampilan layar
Dalam autocad di sediakan beberapa jenis mode untuk memperlihatkan / menampilkan bentuk objek, misalkan objek 3d yang di tampilkan dari sisi depan, belakang, samping kanan, samping kiri, dan tampak dari atas.


 Pada gambar berikut objek di tampilkan dari sisi pojok kiri bawah atau dalam istilah autocadnya SW Isometric.







Utnuk memudahkan penggambaran 3D pasti perlu untuk mengetahui bentuk dari tiap sisi – sisinya.
Pengaturan tampilan layar autocad ini bisa di atur dengan perintah – perintah pada toolbox view. 

Untuk menampilkan toolbox view lakukan langkah berikut :

  1. Klik kanan di area bebas  pada bagian atas tampilan layar
  2. Pilih ACAD
  3. Pilih View

Lebih jelasnya lihatlah petunjuk pada gambar di bawah

 



Setelah perintah di lakukan akan keluar toolbox view seperti berikut : 

 

Mulai dari tool nomor 2 dari kiri ke kanan adalah pengaturan untuk tampilan atas, bawah, samping kiri, samping kanan, depan, belakang.

Untuk mengetahui lebih jelas silahkan di coba.



0 komentar:

Posting Komentar